resep yang ku contek

December 30, 2009

Sate Sapi Paprika

Filed under: daging sapi — by oretankoe @ 3:55 pm
Tags:

Sate Sapi Paprika

Bahan:
500 g daging has sapi, potong 2x1x1 cm
1 buah paprika hijau, potong 2x2 cm
1 buah paprika kuning, potong 2x2 cm
1 buah paprika merah, potong 2x2 cm
2 sdm kecap manis
3 sdm minyak sayur

Bumbu, haluskan:
1 buah cabai merah
1 sdt garam
1 sdt gula pasir
1 sdt merica hitam butiran
2 butir kemiri
3 butir bawang merah
3 siung bawang putih

Cara membuat:
# Tumis Bumbu halus hingga harum.
# Tambahkan kecap dan daging.
# Aduk hingga daging kaku dan bumbu merata. Angkat.
# Tusuki daging berselang-seling dengan paprika.
# Olesi dengan sisa bumbu.
# Bakar di atas bara api hingga matang dan agak kering.
# Angkat. Sajikan hangat.

Untuk 6 orang

Odilia Winneke - detikfood
© 2004 detikcom

Leave a Comment »

No comments yet.

RSS feed for comments on this post. TrackBack URI

Leave a comment

Blog at WordPress.com.